Minggu, 08 Januari 2012

KISI-KISI B.INDONESIA UN SMA/MA TAHUN PELAJARAN 2011/2012


 
1. BAHASA INDONESIA SMA/MA (PROGRAM IPA/IPS)


NO
KOMPETENSI
INDIKATOR
1.
Membaca
Memahami isi dan bagian-bagian paragraf suatu artikel teks nonsastra, tajuk rencana, laporan, karya ilmiah, teks pidato, biografi tokoh, serta berbagai bentuk dan jenis paragraf nonteks; memahami teks sastra berbentuk puisi lama, puisi baru, hikayat/sastra Melayu klasik, cerpen, novel, dan drama.
Menentukan unsur-unsur paragraf, ide pokok, kalimat
utama, kalimat penjelas.
Menentukan isi paragraf: fakta, opini,
pernyataan/jawaban pertanyaan sesuai isi, tujuan penulis, arti kata/istilah, isi biografi.
Menentukan opini penulis dan pihak yang dituju
dalam tajuk rencana/editorial.
Menentukan isi dan simpulan grafik, diagram atau
tabel.
Menentukan unsur-unsur intrinsik dan ekstrinsik
sastra Melayu klasik/hikayat.
Menentukan unsur-unsur intrinsik/ekstrinsik
novel/cerpen/drama.
Menentukan unsur-unsur intrinsik puisi.
Menentukan isi puisi lama, pantun, gurindam.
2.
Menulis
Mengungkapkan pikiran, gagasan, pendapat, perasaan, dan informasi dalam berbagai jenis dan bentuk paragraf, teks pidato, surat resmi, dan karya ilmiah dengan mempertimbangkan kesesuaian isi dengan konteks, kepadanan, kepaduan, ketepatan kalimat, penggunaan bahasa, diksi, struktur kalimat, dan ejaan; mengungkapkan pikiran dan gagasan dalam bentuk puisi, cerpen, novel, drama, kritik, esai, dan resensi.
Menulis paragraf padu.
Melengkapi berbagai bentuk dan jenis paragraf
dengan kalimat yang padu.
Melengkapi teks pidato.
Melengkapi paragraf dengan kata baku, kata serapan,
kata berimbuhan, kata ulang, ungkapan, peribahasa.
Menyunting penggunaan kalimat/frasa/ kata
penghubung/istilah dalam paragraf.
Menulis surat resmi.
Menyunting kalimat dalam surat resmi.
Menulis judul sesuai EYD.
Menulis karya ilmiah (latar belakang dan rumusan
masalah).
Melengkapi larik puisi lama/baru (dengan kata
kias/berlambang/berima/bermajas).
Melengkapi dialog drama.
Menentukan kalimat resensi.
Menentukan kalimat kritik.
Menentukan kalimat esai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar